Hide thumbs Also See for LG-M400DK:

Advertisement

Available languages

Available languages

Quick Links

PANDUAN PENGGUNA
LG-M400DK
Copyright ©2017 LG Electronics, Inc. All rights reserved.
MFL69900701 (1.0)
Diproduksi di
PT. Adi Reka Mandiri
Gedung Telesindo Tower Lt.3
Jl. Gajahmada No.27 A Krukut, Tamansari
Jakarta Barat DKI Jakarta, Indonesia
untuk PT. LG Electronics Indonesia
www.lg.com

Advertisement

Table of Contents
loading

Summary of Contents for LG LG-M400DK

  • Page 1 PANDUAN PENGGUNA LG-M400DK Diproduksi di PT. Adi Reka Mandiri Gedung Telesindo Tower Lt.3 Jl. Gajahmada No.27 A Krukut, Tamansari Jakarta Barat DKI Jakarta, Indonesia untuk PT. LG Electronics Indonesia Copyright ©2017 LG Electronics, Inc. All rights reserved. www.lg.com MFL69900701 (1.0)
  • Page 2 BAHASA INDONESIA Tentang panduan pengguna ini Terima kasih telah memilih produk LG ini. Harap baca panduan pengguna dengan saksama sebelum menggunakan perangkat untuk pertama kalinya guna memastikan penggunaan yang aman dan sesuai. • Selalu gunakan aksesori LG yang asli. Item yang disediakan hanya dirancang untuk perangkat ini dan mungkin tidak kompatibel dengan perangkat lain.
  • Page 3 • Biaya tambahan dapat dibebankan untuk layanan data, seperti pesan, pengunggahan, pengunduhan, sinkronisasi otomatis, dan layanan lokasi. Agar tidak dikenakan biaya tambahan, pilih paket data yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Hubungi penyedia layanan untuk memperoleh detail tambahan. Pemberitahuan instruksional PERINGATAN: Kondisi yang dapat menyebabkan cedera pada pengguna dan pihak ketiga.
  • Page 4 Daftar isi Pedoman untuk pemakaian yang aman dan efisien Fitur desain khusus Fungsi Dasar Pengenalan sidik jari Komponen dan aksesori produk Pen Pop Ikhtisar komponen berbagi cepat Menyalakan atau mematikan daya QuickMemo+ Memasang kartu SIM dan Fitur multi-tugas baterai QSlide Memasukkan kartu memori Melepas kartu memori Mengisi daya baterai...
  • Page 5 Suara & Notifikasi Telepon Tampilan Pesan Umum Kamera Galeri Musik Email Kalender Kalkulator Lampiran Unduhan Pengaturan Bahasa LG Pengelola File LG Bridge Perekam Suara Pembaruan perangkat lunak Radio FM telepon Cell broadcast Kontak Panduan Anti Pencurian Tugas Informasi lainnya LG Backup...
  • Page 6 Log ini hanya dipakai untuk membantu menentukan penyebab kesalahan tersebut. Log ini terenkripsi dan hanya dapat diakses oleh pusat servis resmi LG bila Anda perlu mengembalikan perangkat untuk diperbaiki. Informasi penting mengenai perangkat •...
  • Page 7 Pemeliharaan dan perawatan produk • Selalu gunakan baterai, pengisi daya, dan aksesori LG asli yang disetujui untuk digunakan dengan model perangkat ini. Pemakaian jenis lainnya dapat membatalkan persetujuan atau garansi yang berlaku untuk perangkat ini, dan dapat membahayakan.
  • Page 8 Jangan membongkar unit ini. Bawalah ke teknisi servis yang memenuhi syarat bila perbaikan diperlukan. • Perbaikan selama garansi, berdasar keputusan LG, mungkin meliputi komponen atau papan pengganti yang baru atau rekondisi, asalkan mempunyai fungsionalitas yang sama dengan komponen yang digantikan.
  • Page 9 • Perangkat Anda adalah perangkat elektronik yang menghasilkan panas selama pengoperasian normal. Terlalu lama kontak langsung dengan kulit tanpa ventilasi yang memadai dapat menyebabkan rasa tidak nyaman atau terasa panas. Karena itu, berhati-hatilah saat memegang perangkat Anda selama atau begitu selesai digunakan. •...
  • Page 10 Keselamatan di jalan raya Perhatikan hukum dan peraturan tentang penggunaan perangkat di daerah tempat Anda mengemudi. • Jangan memakai perangkat genggam selagi mengemudi. • Pusatkan perhatian untuk mengemudi. • Pinggirkan dan parkir di tepi jalan sebelum membuat atau menjawab panggilan jika kondisi mengemudi mengharuskan.
  • Page 11 Komponen dari Kaca Beberapa bagian perangkat Anda terbuat dari kaca. Kaca ini dapat pecah jika perangkat Anda terjatuh di atas permukaan keras atau mengalami kerusakan besar. Jika kacanya pecah, jangan sentuh atau berusaha melepaskannya. Hentikan penggunaan perangkat Anda hingga kaca diganti oleh penyedia layanan resmi. Area peledakan Jangan gunakan perangkat di tempat peledakan sedang berlangsung.
  • Page 12 Anda tidak perlu mengosongkan baterai Anda sebelum mengisi ulang. Tidak seperti sistem baterai lain, tidak ada efek memori yang dapat mempengaruhi kinerja baterai. • Pakailah hanya baterai dan pengisi daya LG. Pengisi daya LG dirancang untuk memaksimalkan masa pakai baterai. • Jangan membongkar atau menyebabkan hubungan-pendek pada baterai.
  • Page 13 Pastikan untuk melindungi informasi pribadi Anda untuk mencegah kebocoran data atau penyalahgunaan informasi sensitif. • Selalu cadangkan data penting saat menggunakan perangkat. LG tidak bertanggung jawab atas segala kehilangan data. • Pastikan untuk mencadangkan semua data dan mengatur ulang perangkat ketika menjual/memberikan perangkat untuk mencegah penyalahgunaan informasi sensitif.
  • Page 14 Fitur desain khusus...
  • Page 15 Pengenalan sidik jari Ringkasan pengenalan sidik jari Anda harus mendaftarkan sidik jari pada perangkat terlebih dahulu sebelum menggunakan fungsi pengenalan sidik jari. Anda dapat menggunakan fungsi pengenalan sidik jari dalam kasus berikut: • Untuk membuka kunci layar. Untuk melihat konten yang dikunci di Galeri atau QuickMemo+. •...
  • Page 16 • Jika Anda membengkokkan jari atau hanya menggunakan ujung jari, sidik jari Anda mungkin tidak dikenali. Pastikan jari Anda menutupi seluruh permukaan tombol Daya/Kunci. • Hanya pindai satu jari untuk setiap pendaftaran. Memindai lebih dari satu jari dapat memengaruhi pendaftaran dan pengenalan sidik jari. •...
  • Page 17 Ikuti petunjuk pada layar. • Ulangi pemindaian sidik jari dengan memindahkan jari Anda sedikit demi sedikit hingga sidik jari terdaftar. Jika pendaftaran sidik jari selesai, ketuk PILIH. • Ketuk TAMBAHKAN LEBIH BANYAK untuk mendaftarkan sidik jari lainnya. Jika Anda hanya mendaftarkan satu sidik jari dan jari yang sesuai tidak dalam kondisi yang baik, pengenalan sidik jari mungkin tidak berfungsi dengan baik.
  • Page 18 Membuka kunci layar dengan sidik jari Anda dapat membuka kunci layar atau melihat konten yang dikunci menggunakan sidik jari Anda. Aktifkan fungsi yang diinginkan: Pengaturan Umum Sidik jari & pengamanan Sidik Ketuk jari. Buka kunci sesuai dengan metode penguncian yang ditentukan. Pada layar pengaturan sidik jari, aktifkan fungsi yang diinginkan: •...
  • Page 19 berbagi cepat Anda dapat berbagi foto atau video ke aplikasi yang diinginkan segera setelah mengambilnya. Ketuk , lalu ambil foto atau rekam video. Ketuk ikon aplikasi yang muncul di layar untuk membagikannya menggunakan aplikasi tersebut. Anda juga dapat menggeser ikon ke arah berlawanan untuk melihat aplikasi lain apa saja yang dapat digunakan untuk membagikan foto dan video Anda.
  • Page 20 QuickMemo+ Ikhtisar QuickMemo+ Anda dapat membuat catatan kreatif menggunakan berbagai pilihan di fitur notepad yang canggih ini, seperti manajemen gambar dan jepretan layar, yang tidak didukung oleh notepad konvensional. Membuat catatan Ketuk QuickMemo+. Ketuk untuk membuat catatan. • : Menyimpan catatan. •...
  • Page 21 Menulis catatan pada screenshot Saat melihat layar yang ingin diambil gambarnya, seret bar status ke bawah lalu ketuk • Screenshot akan muncul sebagai tema latar belakang notepad. Alat memo muncul di bagian atas layar. Buat catatan yang diinginkan. • Menulis catatan dengan tangan pada foto. Ketuk dan simpan catatan ke lokasi yang Anda inginkan.
  • Page 22 Fitur multi-tugas Multi-jendela Anda dapat menggunakan dua aplikasi secara bersamaan dengan memisahkan layar menjadi beberapa jendela. Saat menggunakan aplikasi, sentuh dan tahan dari tombol sentuh Utama, lalu pilih aplikasi dari daftar aplikasi yang terakhir digunakan. • Anda dapat menggunakan dua aplikasi yang ditampilkan pada layar utama secara bersamaan.
  • Page 23 Layar Ikhtisar Layar Ikhtisar memberikan ringkasan aplikasi yang baru-baru ini Anda gunakan. Untuk melihat daftar aplikasi yang baru-baru ini digunakan, ketuk Beranda, lalu ketuk aplikasi yang ditampilkan. • Sentuh dan tahan aplikasi dan seret ke bagian atas layar untuk memulai aplikasi dengan Multi-jendela. Anda juga dapat mengetuk di bagian atas tiap aplikasi.
  • Page 24 Fungsi Dasar...
  • Page 25 Item yang disertakan dengan perangkat dan aksesori yang tersedia dapat berbeda-beda tergantung area dan penyedia layanan seluler. • Selalu gunakan aksesori LG Electronics yang asli. Menggunakan aksesori dari produsen lain dapat memengaruhi kinerja panggilan perangkat Anda atau menyebabkan kerusakan. Ini mungkin tidak dicakup oleh layanan perbaikan LG.
  • Page 26 Ikhtisar komponen Mikrofon Lensa kamera depan Indikator LED Earpiece Sensor kedekatan/ cahaya sekitar Layar sentuh Jack headset stereo Port kabel pengisi daya/USB Pena Stylus Lensa kamera belakang Flash Tombol Volume (+/-) Tombol Daya/Kunci, Sensor sidik jari Speaker Mikrofon Fungsi Dasar...
  • Page 27 • Sensor kedekatan/cahaya sekitar - Sensor kedekatan: Saat melakukan panggilan, sensor kedekatan mematikan layar dan menonaktifkan fungsi sentuhan saat perangkat berada dalam jarak dekat dengan tubuh manusia. Sensor kedekatan akan menyalakan layar kembali dan mengaktifkan fungsi sentuhan saat perangkat berada di luar kisaran tertentu. - Sensor cahaya sekitar: Sensor cahaya sekitar menganalisis intensitas cahaya sekitar saat mode kontrol kecerahan otomatis dinyalakan.
  • Page 28 • Akses beberapa fungsi mungkin dibatasi, tergantung pada spesifikasi perangkat. • Jangan meletakkan benda berat di atas perangkat atau mendudukinya. Kegagalan melakukannya dapat merusak layar sentuh. • Lapisan pelindung layar atau aksesori dapat terganggu dengan sensor kedekatan. • Jika perangkat Anda basah atau digunakan di tempat lembap, layar sentuh atau tombol mungkin tidak berfungsi dengan benar.
  • Page 29 Memasang kartu SIM dan baterai Sisipkan kartu SIM yang disediakan oleh penyedia layanan perangkat serta baterai yang disertakan. Untuk melepas penutup belakang, pegang perangkat dengan erat di satu tangan. Dengan tangan satunya lagi, angkat penutup belakang dengan jempol Anda seperti terlihat dalam gambar di bawah ini. Masukkan kartu SIM ke dalam slot kartu SIM seperti terlihat dalam gambar.
  • Page 30 Masukkan baterainya. Untuk mengganti penutup pada perangkat, luruskan penutup belakang di atas kompartemen baterai dan tekan ke bawah hingga terkunci pada tempatnya. • Perangkat ini hanya mendukung kartu SIM Nano SIM. • Untuk kinerja bebas masalah, direkomendasikan untuk menggunakan telepon dengan jenis kartu SIM yang tepat. Selalu gunakan kartu SIM buatan pabrik yang disuplai oleh operator.
  • Page 31 Tindakan pencegahan saat menggunakan kartu SIM • Jangan sampai kartu SIM Anda hilang. LG tidak bertanggung jawab atas kerusakan dan masalah lain yang disebabkan karena kehilangan atau pemindahan kartu SIM. • Hati-hati jangan sampai merusak kartu SIM saat Anda memasukkan atau mengeluarkannya.
  • Page 32 Jangan melepas kartu memori saat perangkat sedang mentransfer atau mengakses informasi. Hal ini dapat menyebabkan data hilang atau rusak, atau dapat merusak kartu memori atau perangkat. LG tidak bertanggung jawab atas kehilangan yang disebabkan karena penyalahgunaan atau penggunaan kartu memori yang tidak tepat, termasuk kehilangan data.
  • Page 33 Pastikan untuk menggunakan kabel USB yang disediakan dengan perangkat Anda. • Pastikan untuk menggunakan pengisi daya, baterai, dan kabel pengisian daya yang disetujui LG. Mengisi daya baterai dengan pengisi daya pihak ketiga dapat menyebabkan baterai meledak atau dapat merusak perangkat. •...
  • Page 34 • Pastikan untuk menggunakan kabel USB yang disediakan; jangan gunakan kabel USB atau alat pengisi daya pihak ketiga dengan perangkat Anda. Garansi terbatas LG tidak mencakup aksesori pihak ketiga. • Kelalaian dalam mengikuti petunjuk dalam panduan ini dan penggunaan yang salah dapat merusak perangkat.
  • Page 35 Layar sentuh Anda dapat memahami cara mengontrol perangkat Anda dengan menggunakan gerakan layar sentuh. Mengetuk Ketuk ringan dengan ujung jari Anda untuk memilih atau menjalankan aplikasi atau pilihan. Mengetuk dan menahan Sentuh dan tahan beberapa detik untuk menampilkan menu dengan pilihan yang tersedia.
  • Page 36 Mengetuk dua kali Ketuk dua kali dengan cepat untuk memperbesar atau memperkecil halaman web atau peta. Menyeret Sentuh item, seperti aplikasi atau widget, lalu pindahkan jari Anda ke lokasi lain dalam gerakan terkontrol. Anda dapat menggunakan gerakan ini untuk memindahkan item. Fungsi Dasar...
  • Page 37 Menggesek Ketuk layar dengan jari Anda dan gerakkan dengan cepat tanpa dijeda. Anda dapat menggunakan gerakan ini untuk menelusuri daftar, halaman web, foto, layar, dan lainnya. Menjepit dan merenggang Jepit dua jari untuk memperkecil, seperti foto atau peta. Untuk memperbesar, renggangkan jari Anda. •...
  • Page 38 • Kerusakan layar sentuh dapat terjadi jika Anda menggunakan perangkat di dekat bahan magnetik, logam, atau konduktif. • Jika Anda menggunakan perangkat di bawah cahaya terang, seperti sinar matahari langsung, layar mungkin tidak dapat terlihat, tergantung pada posisi Anda. Gunakan perangkat di lokasi yang teduh atau lokasi dengan cahaya sekitar yang tidak terlalu terang dan cukup cerah untuk membaca buku.
  • Page 39 Tata letak layar Utama Anda dapat melihat semua aplikasi serta mengatur widget dan folder di layar Utama. Bar status Widget cuaca Widget pencarian Google Folder Ikon halaman Area akses cepat Tombol sentuh Beranda • Layar Utama bisa berbeda-beda, tergantung pada peyedia layanan atau versi perangkat lunak.
  • Page 40 • Tombol sentuh Beranda : Mengembalikan ke layar sebelumnya. Menutup keypad atau jendela pop-up. : Ketuk untuk membuka layar Utama. Untuk meluncurkan pencarian Google, ketuk dan tahan. : Ketuk untuk melihat daftar aplikasi yang terakhir digunakan atau menjalankan aplikasi dari daftar. Untuk menghapus semua aplikasi yang terakhir digunakan, ketuk HAPUS SEMUA.
  • Page 41 Ikon status Jika tidak ada notifikasi untuk pesan yang belum dibaca, acara kalender, atau alarm, bar status akan menampilkan ikon notifikasi yang sesuai. Periksa status perangkat Anda dengan melihat ikon notifikasi yang ditampilkan di bar status. Tidak ada sinyal Data sedang dikirim melalui jaringan Alarm diatur Mode getaran menyala Bluetooth menyala...
  • Page 42 Panel notifikasi Anda dapat membuka panel notifikasi dengan menyeret bar status ke bawah pada layar utama. • Untuk membuka daftar ikon akses cepat, seret panel notifikasi ke bawah, atau ketuk • Untuk menyusun ulang, menambahkan, atau menghapus ikon, ketuk EDIT. •...
  • Page 43 Mengedit layar Utama Pada layar Utama, sentuh dan tahan ruang kosong, lalu mulai tindakan yang diinginkan dari bawah. • Untuk menyusun kembali kanvas Tampilan depan, sentuh dan tahan kanvas, lalu seret ke lokasi lain. • Untuk menambahkan widget ke Tampilan depan, sentuh dan tahan di ruang kosong Tampilan depan, lalu pilih Widget.
  • Page 44 Melihat tema latar belakang Anda hanya dapat melihat gambar latar belakang dengan menyembunyikan aplikasi dan widget pada layar Utama. Renggangkan dua jari pada layar Utama. • Untuk kembali ke layar awal yang menampilkan aplikasi dan widget, rapatkan jari Anda pada layar Utama atau ketuk Memindahkan aplikasi pada layar Utama Pada layar utama, ketuk dan tahan aplikasi, lalu seret ke lokasi lain.
  • Page 45 Menggunakan folder dari layar Utama Membuat folder Pada layar utama, ketuk dan tahan aplikasi, lalu seret ke aplikasi lain. • Folder baru dibuat dan aplikasi ditambahkan ke folder. Mengedit folder Pada layar Utama, ketuk folder lalu lakukan salah satu tindakan berikut. •...
  • Page 46 Penguncian layar Ikhtisar penguncian layar Layar perangkat Anda akan mati dan mengunci sendiri jika Anda menekan tombol Daya/Kunci. Ini juga akan terjadi setelah perangkat tidak aktif selama waktu tertentu. Jika Anda menekan tombol Daya/Kunci saat penguncian layar tidak diatur, layar Utama akan segera muncul. Untuk memastikan keamanan dan mencegah akses yang tidak diinginkan pada perangkat Anda, atur penguncian layar. •...
  • Page 47 • Jika Anda salah mencoba membuka kunci perangkat sebanyak 5 kali, layar akan diblokir selama 30 detik. Penyalaan awal aman pengaturan Saat memilih Knock Code, Pola, PIN, atau Kata sandi sebagai metode penguncian layar, Anda dapat mengonfigurasi perangkat Anda untuk dikunci kapan pun menyalakan perangkat guna mengamankan data Anda.
  • Page 48 Anda dapat menyalakan atau mematikan layar dengan mengetuk layar dua kali. • Pilihan ini hanya tersedia pada Tampilan depan yang disediakan oleh LG. Pilihan ini mungkin tidak berfungsi dengan benar pada peluncur khusus atau pada Tampilan depan yang diinstal oleh pengguna.
  • Page 49 Membuat Kode Ketukan Ketuk Pengaturan Tampilan Kunci layar Pilih kunci layar Knock Code. Ketuk kotak di pola pilihan Anda untuk membuat Knock Code dan ketuk BERIKUTNYA. Masukkan lagi Knock Code yang dibuat untuk verifikasi, lalu ketuk PILIH. Membuka kunci layar dengan Kode Ketukan Buka kunci layar dengan memasukkan Kode Ketukan yang telah Anda buat.
  • Page 50 File yang dienkripsi hanya dapat diakses dari perangkat tempat file dienkripsi. • Kartu memori yang dienkripsi tidak dapat digunakan di perangkat LG lainnya. Untuk menggunakan kartu memori yang dienkripsi pada perangkat seluler lainnya, format kartu tersebut. • Anda dapat mengaktifkan enkripsi kartu memori meskipun tidak ada kartu memori yang diinstal pada perangkat.
  • Page 51 Melalui Capture+ Pada layar tempat Anda ingin mengambil screenshot, seret bar status ke bawah, lalu ketuk • Saat layar dimatikan atau dikunci, Anda dapat mengakses Capture+ Capture+ dengan menekan tombol Volume Naik (+) dua kali. Untuk menggunakan fitur ini, ketuk Pengaturan Umum dan aktifkan Tombol pintasan.
  • Page 52 Memindahkan kursor Dengan Keyboard cerdas, Anda dapat memindahkan kursor ke posisi yang Anda inginkan. Saat mengetik, sentuh dan tahan tombol spasi dan seret ke kiri atau kanan. • Pilihan ini hanya tersedia pada keyboard QWERTY. Menyarankan kata Keyboard cerdas menganalisis pola penggunaan Anda secara otomatis untuk menyarankan kata yang sering digunakan saat Anda mengetik. Semakin lama Anda menggunakan perangkat, semakin tepat saran yang akan diajukan.
  • Page 53 Anda dapat menambahkan, menghapus, atau mengatur kembali tombol- tombol pada baris bawah keyboard. Pengaturan Umum Bahasa & keyboard Keyboard Ketuk LG Tinggi dan tata letak papan tombol Tata letak QWERTY. Atau, ketuk pada keyboard dan ketuk Tinggi dan tata letak papan tombol Tata letak QWERTY.
  • Page 54 Anda dapat menyesuaikan tinggi keyboard untuk memaksimalkan kenyamanan tangan saat mengetik. Pengaturan Umum Bahasa & keyboard Keyboard Ketuk LG Tinggi dan tata letak papan tombol Tinggi papan tombol. Atau, ketuk pada keyboard dan ketuk Tinggi dan tata letak papan tombol Tinggi papan tombol.
  • Page 55 Anda dapat memindahkan keyboard ke satu sisi layar sehingga Anda dapat menggunakan keyboard dengan satu tangan. Ketuk Pengaturan Umum Bahasa & keyboard Keyboard LG Tinggi dan tata letak papan tombol Operasi satu tangan. Atau, ketuk di keyboard dan ketuk Tinggi dan tata letak papan tombol Operasi satu tangan.
  • Page 56 Menambahkan bahasa ke keyboard Anda dapat menyediakan bahasa tambahan untuk input papan tombol. Ketuk Pengaturan Umum Bahasa & keyboard Keyboard LG Pilih bahasa. Pilih bahasa yang ingin Anda jadikan tersedia. Menyalin dan Menempel Anda dapat memotong atau menyalin teks dari aplikasi, lalu menempelkan teks ke aplikasi yang sama.
  • Page 57 • Jika tidak ada item yang telah disalin atau dipotong, opsi TEMPEL tidak akan muncul. Baki klip Jika Anda menyalin atau memotong gambar atau teks, gambar atau teks tersebut akan disimpan secara otomatis ke baki klip dan dapat ditempel ke ruang mana pun kapan pun. Pada keyboard, sentuh dan tahan lalu pilih Atau, ketuk dan tahan jendela input teks, lalu pilih BAKI KLIP.
  • Page 58 Berbagi konten Memutar konten dari perangkat lainnya Anda dapat memutar foto, video, atau lagu yang disimpan di perangkat dari TV. Hubungkan TV dan perangkat ke jaringan Wi-Fi yang sama. Saat melihat item dari aplikasi Galeri atau Musik, ketuk Putar di perangkat lainnya. Pilih TV yang ingin Anda sambungkan. •...
  • Page 59 Mengirim file ke komputer Anda dapat mengirim file berukuran besar ke komputer dengan cepat. Instal LG Bridge di komputer Anda. Mulai LG Bridge di komputer, lalu masuk menggunakan akun LG Anda. Ketuk Pengaturan Jaringan Berbagi & hubungkan LG AirDrive, lalu masuk menggunakan akun LG Anda.
  • Page 60 Aplikasi yang Berguna...
  • Page 61 Menginstal dan menghapus instalasi aplikasi Menginstal aplikasi Akses toko aplikasi untuk mencari dan mengunduh aplikasi. • Anda dapat menggunakan Play Store dan toko aplikasi atau toko aplikasi yang disediakan oleh penyedia layanan Anda. • Beberapa toko aplikasi mungkin mengharuskan Anda membuat akun dan masuk.
  • Page 62 Menghapus instalasi aplikasi dari toko aplikasi Untuk menghapus instalasi aplikasi, akses toko aplikasi tempat Anda mengunduh aplikasi dan hapus instalasi aplikasi. • Beberapa aplikasi tidak dapat diinstal oleh pengguna. Aplikasi yang dihapus Anda dapat melihat instalasi aplikasi yang dihapus pada Tampilan depan. Anda juga dapat menginstal ulang aplikasi yang instalasinya dihapus dalam 24 jam dari sekarang.
  • Page 63 Telepon Panggilan suara Melakukan panggilan telepon menggunakan salah satu metode yang tersedia, seperti memasukkan nomor telepon secara manual atau melakukan panggilan dari daftar kontak atau daftar panggilan terakhir. Melakukan panggilan dari keypad Ketuk Panggil Nomor. Melakukan panggilan menggunakan metode pilihan Anda: •...
  • Page 64 Menjawab panggilan Untuk menjawab panggilan, seret ke bagian luar lingkaran pada layar panggilan masuk. • Saat headset stereo tersambung, Anda dapat melakukan panggilan menggunakan tombol panggil/selesai pada headset. • Untuk mengakhiri panggilan hanya dengan menekan Tombol Daya/ Kunci, ketuk Pengaturan Jaringan Panggilan Umum Jawab dan akhiri panggilan, lalu aktifkan Akhiri panggilan dengan tombol Daya..
  • Page 65 Fungsi yang dapat diakses selama panggilan Selama panggilan, Anda dapat mengakses berbagai fungsi dengan mengetuk tombol pada layar: • Kontak: Lihat daftar kontak saat panggilan. • Akhiri: Mengakhiri panggilan. • Dialpad: Menampikan atau menyembunyikan tombol panggil. • Speaker: Menyalakan fungsi speaker telepon. •...
  • Page 66 Melihat data panggilan Untuk melihat data panggilan terakhir, ketuk Daftar panggilan. Lalu, Anda dapat menggunakan fungsi berikut: • Untuk melihat data panggilan yang terperinci, pilih kontak. Untuk melakukan panggilan ke kontak yang dipilih, ketuk • Untuk menghapus data panggilan, ketuk Hapus.
  • Page 67 Pesan Mengirimkan pesan Anda dapat membuat dan mengirimkan pesan ke kontak menggunakan aplikasi Pesan. • Mengirimkan pesan ke luar negeri dapat dikenakan biaya tambahan. Konsultasikan dengan penyedia layanan seluler untuk informasi lebih lanjut. Ketuk Ketuk Tentukan penerima dan buat pesan. •...
  • Page 68 Kamera Memulai kamera Anda dapat mengambil foto atau merekam video untuk mengabadikan semua momen kenangan Anda. Ketuk • Sebelum mengambil foto atau merekam video, bersihkan lensa kamera dengan kain lembut. • Hati-hati jangan menodai lensa kamera dengan jari atau benda lainnya. •...
  • Page 69 Mengambil foto Ketuk subjek yang ingin difokus oleh kamera. Ketuk untuk mengambil foto. • Anda juga dapat menekan tombol Volume Turun (-) atau Volume Naik (+) untuk mengambil foto. • Saat layar dimatikan atau dikunci, mulai kamera dengan menekan tombol Volume Turun (-) dua kali. Untuk mengaktifkan fungsi ini, ketuk Pengaturan Umum Tombol pintasan dan aktifkan Buka Capture+/Kamera.
  • Page 70 Pilih nilai untuk rasio aspek dan ukuran untuk Ukuran foto mengambil foto. Resolusi Video Pilih nilai resolusi dan ukuran untuk perekaman video. Dapatkan foto dengan warna yang jernih, dan dapatkan efek yang diseimbangkan meskipun foto diambil dengan cahaya rendah. Fungsi ini diberikan oleh teknologi rentang dinamis tinggi (HDR) yang dilengkapi dalam kamera perangkat.
  • Page 71 Panorama Anda dapat membuat foto panoramik dengan menggerakkan kamera dalam satu arah untuk mengambil foto dan menggabungkan jepretan tampilan luas secara terus-menerus. Pada layar mode otomatis, ketuk MODE Ketuk lalu gerakkan perlahan kamera dalam satu arah. • Gerakkan perangkat dengan mengikuti petunjuk panah pada panduan.
  • Page 72 Pandangan sederhana Ketuk Pandangan sederhana untuk menyembunyikan menu di layar kamera. Ketuk untuk menampilkannya. AE/AF lock Anda dapat memperbaiki tingkat pencahayaan dan posisi fokus saat ini dengan menyentuh dan menahan layar di tampilan kamera. Untuk mematikan fitur, ketuk area kosong pada layar. Memperbesar atau memperkecil Anda dapat menggunakan pembesaran atau pengecilan pada layar kamera saat mengambil foto atau merekam video.
  • Page 73 Beralih antarkamera Anda dapat beralih antara kamera depan dan belakang untuk menyesuaikan lingkungan Anda. Pada layar kamera, ketuk atau seret layar ke arah mana saja untuk beralih antara kamera depan dan belakang. • Gunakan kamera depan untuk melakukan selfie. Buka Bidikan narsis untuk melihat detailnya.
  • Page 74 • Untuk menggunakan fitur ini, beralihlah ke mode kamera depan, lalu ketuk Bidikan narsis Bidikan isyarat tangan. • Pastikan telapak dan kepalan tangan Anda berada dalam garis acuan sehingga kamera dapat mendeteksinya. • Fitur ini mungkin tidak tersedia saat sedang menggunakan beberapa fitur kamera lain.
  • Page 75 • Ketuk Bidikan narsis Bidikan otomatis untuk mengaktifkan fitur Bidikan otomatis. Bidikan interval Anda dapat melakukan selfie dengan selang waktu. Saat menggunakan kamera depan, ketuk dan tahan . Atau, tunjukkan telapak tangan Anda ke kamera, lalu kepalkan tangan Anda dua kali dengan cepat.
  • Page 76 • Ketuk Tampilan isyarat untuk mengaktifkan fitur Tampilan isyarat. • Hanya satu pratinjau yang tersedia setiap kali foto diambil. • Jika Anda memutar perangkat selagi dalam layar pratinjau, layar akan beralih ke mode kamera. Simpan sebagai terlipat Sebelum mengambil foto dengan kamera depan, ketuk Simpan sebagai terlipat.
  • Page 77 • Beberapa format file mungkin tidak didukung, tergantung pada perangkat lunak yang diinstal. • Beberapa file mungkin tidak dapat dibuka karena pengodean. • File yang melebihi batas ukuran dapat menyebabkan kesalahan. Melihat foto Akses opsi tambahan. Mengembalikan ke layar sebelumnya. Menghapus gambar.
  • Page 78 Memutar video Membuka dengan QSlide. Mengedit video. Menambahkan atau menghapus dari favorit Anda. Akses opsi tambahan. Mengunci atau Sesuaikan volume membuka kunci layar. suara. Memajukan video Memutar balik video. dengan cepat. Menjeda atau memutar video. • Untuk menyesuaikan volume suara, seret sisi kanan layar video ke atas atau bawah.
  • Page 79 Ketuk dari daftar file untuk memilih file dan membagikannya menggunakan metode yang Anda inginkan. Musik Anda dapat memutar dan mengelola lagu atau album musik. Ketuk LG Musik. Pilih kategori. Pilih file musik. Beralih ke daftar putar. Mengembalikan ke layar sebelumnya.
  • Page 80 • Beberapa format file mungkin tidak didukung, tergantung pada perangkat lunak yang diinstal. • File yang melebihi batas ukuran dapat menyebabkan kesalahan. • File musik mungkin dilindungi oleh pemilik hak cipta internasional atau undang-undang hak cipta. Anda mungkin harus memperoleh izin legal sebelum menyalin file musik.
  • Page 81 Mengelola akun email Untuk melihat atau mengedit pengaturan akun email Anda, ketuk Pengaturan. • Untuk menambahkan akun, ketuk Tambah akun. • Untuk menghapus akun, ketuk Hapus akun. Membuka akun email lainnya Jika beberapa akun email terdaftar dan Anda ingin melihat akun lainnya, ketuk dan pilih akun lain dari daftar akun.
  • Page 82 Kalender Ringkasan kalender Anda dapat menggunakan kalender untuk mengelola acara dan tugas. Menambahkan acara Ketuk Kalender. Pilih tanggal lalu ketuk Masukkan rincian acara dan ketuk SIMPAN. • Jika Anda mengetuk tanggal dari kalender dan tanggal berisi acara, jendela pop-up akan muncul dengan menampilkan daftar acara. Ketuk acara dari jendela pop-up untuk melihat detail acara.
  • Page 83 Event pocket Anda dapat menggunakan event pocket untuk membuat acara. Ketuk untuk membuka saku acara lalu seret konten ke tanggal dalam kalender. • : Mengelola gambar, teks, memo, dan acara yang disimpan untuk sementara. Anda juga dapat membagikan teks, gambar, dan memo dari aplikasi lain dan menyimpannya ke saku.
  • Page 84 • Jika Anda memilih alarm yang telah diatur sebelumnya, Anda dapat mengedit alarm. • Untuk menghapus alarm, ketuk di bagian atas layar. Atau, ketuk dan tahan alarm. Jam dunia Anda dapat melihat waktu saat ini di beberapa kota di seluruh dunia. Ketuk Jam Jam dunia.
  • Page 85 Anda dapat melihat, menghapus, atau membagikan file yang diunduh melalui Internet atau aplikasi. Ketuk Piranti Unduhan. Pengelola File Anda dapat melihat dan mengelola file yang disimpan di perangkat LG AirDrive. Ketuk Piranti Pengelola File. Ketuk dan pilih lokasi penyimpanan yang diinginkan.
  • Page 86 Ketuk Piranti Cell broadcast. Kontak Ringkasan kontak Anda dapat menyimpan dan mengelola kontak. Ketuk LG Kontak. Menambahkan kontak Menambahkan kontak baru Pada layar daftar kontak, ketuk Masukkan detail kontak dan ketuk SIMPAN. Aplikasi yang Berguna...
  • Page 87 Mengimpor kontak Anda dapat mengimpor kontak dari perangkat penyimpanan lain. Pada layar daftar kontak, ketuk Kelola kontak Impor. Pilih lokasi sumber dan target kontak yang ingin Anda impor, lalu ketuk PILIH. Pilh kontak dan ketuk IMPOR. Menambahkan kontak ke daftar panggilan cepat Pada layar daftar kontak, ketuk Panggil cepat.
  • Page 88 Masukkan rincian tugas dan ketuk SIMPAN. LG Backup Anda dapat mencadangkan, memulihkan, dan memindahkan data yang disimpan di perangkat Anda. Ketuk Pengelolaan LG Backup. Atau, ketuk Pengaturan Umum Backup & reset LG Backup. Ikuti petunjuk pada layar untuk memilih apakah akan mencadangkan data di folder cadangan praatur pada perangkat atau akan menyalin data ke perangkat lain.
  • Page 89 • Mengatur ulang perangkat Anda dapat menghapus file cadangan yang disimpan di penyimpanan internal. Untuk mengurangi kehilangan data, salin file cadangan penting dari folder LG Backup di penyimpanan internal ke komputer atau penyimpanan eksternal. • Data dalam akun Google tidak akan dicadangkan. Saat Anda...
  • Page 90 Chrome Masuk ke Chrome dan impor tab yang terbuka, penanda, dan data bar alamat dari satu komputer ke perangkat Anda. Aplikasi Google Anda dapat menggunakan aplikasi Google dengan mengatur akun Google. Jendela pendaftaran akun Google akan muncul secara otomatis saat Anda menggunakan aplikasi Google untuk pertama kalinya.
  • Page 91 Google Gunakan Google untuk mencari halaman web, gambar, berita, dan lainnya dengan memasukkan atau mengucapkan kata kunci. Maps Temukan lokasi Anda atau lokasi suatu tempat di peta. Lihat informasi geografis. Foto Lihat atau bagikan foto atau album yang disimpan di perangkat Anda. Play Film &...
  • Page 92 Pengaturan Telepon...
  • Page 93 Pengaturan Anda dapat menyesuaikan pengaturan perangkat sesuai dengan preferensi Anda. Ketuk Pengaturan. • Ketuk dan masukkan kata kunci di kotak pencarian untuk mengakses item pengaturan. • Ketuk untuk mengubah mode tampilan. Panduan pengguna ini mengasumsikan bahwa Anda menggunakan Tampilan tab. Jaringan Kartu Dua SIM Anda dapat mengonfigurasi pengaturan SIM Ganda.
  • Page 94 Wi-Fi Anda dapat terhubung ke perangkat sekitar melalui jaringan Wi-Fi. Terhubung ke jaringan Wi-Fi Pada layar pengaturan, ketuk Jaringan Wi-Fi. Seret untuk mengaktifkannya. • Jaringan Wi-Fi yang tersedia akan muncul secara otomatis. Pilih jaringan. • Anda mungkin perlu memasukkan kata sandi Wi-Fi jaringan. • Perangkat akan melewati proses ini untuk jaringan Wi-Fi yang telah diakses sebelumnya. Jika Anda tidak ingin terhubung ke jaringan Wi-Fi tertentu secara otomatis, ketuk dan tahan jaringan lalu ketuk Lupakan jaringan. Pengaturan jaringan Wi-Fi Pada layar pengaturan, ketuk Jaringan Wi-Fi. •...
  • Page 95 Wi-Fi Direct Anda dapat menghubungkan perangkat Anda ke perangkat lain yang mendukung Wi-Fi Direct untuk membagikan data langsung dengan perangkat lain tersebut. Anda tidak memerlukan titik akses. Anda dapat terhubung dengan lebih dari dua perangkat menggunakan Wi-Fi Direct. Pada layar pengaturan, ketuk Jaringan Wi-Fi WiFi lanjutan Wi-Fi Direct. • Perangkat terdekat yang mendukung Wi-Fi Direct muncul secara otomatis. Pilih perangkat. • Koneksi terjadi saat perangkat menerima permintaan koneksi. •...
  • Page 96 • Langkah ini dilewati untuk perangkat yang diakses sebelumnya. Mengirimkan data melalui Bluetooth Pilih file. • Anda dapat mengirimkan file multimedia atau kontak. Ketuk Bluetooth. Pilih perangkat target untuk file. • File akan segera terkirim setelah perangkat target menerimanya. • Proses berbagi file bisa berbeda-beda, tergantung pada file.
  • Page 97 Pada layar pengaturan, ketuk Jaringan Panggilan. Sesuaikan pengaturan. Berbagi & hubungkan Berbagi File Anda dapat mengirimkan dan menerima file antara perangkat Anda dan perangkat atau tablet LG lainnya. Pada layar pengaturan, ketuk Jaringan Berbagi & hubungkan Berbagi File. Sesuaikan pengaturan berikut: •...
  • Page 98 Anda tidak memerlukan koneksi USB. Pada layar pengaturan, ketuk Jaringan Berbagi & hubungkan LG AirDrive. Gunakan satu akun LG untuk masuk ke LG Bridge di komputer dan LG AirDrive pada perangkat. • Perangkat lunak LG Bridge dapat diunduh dari www.lg.com .
  • Page 99 Pencetakan Anda dapat menghubungkan perangkat ke pencetak Bluetooth dan mencetak foto atau dokumen yang disimpan di perangkat. Pada layar pengaturan, ketuk Jaringan Berbagi & hubungkan Pencetakan. • Jika printer yang diinginkan tidak ada pada daftar, instal driver printer dari toko aplikasi. Seret untuk mengaktifkannya.
  • Page 100 Anda. Konsultasikan dengan penyedia layanan seluler untuk informasi lebih lanjut. • Saat menghubungkan ke komputer, unduh driver USB dari www.lg.com dan instal driver USB pada komputer. • Anda tidak dapat mengirim atau menerima file antara perangkat dan komputer saat tethering USB dinyalakan.
  • Page 101 Bluetooth tethering Perangkat yang terhubung dengan Bluetooth dapat terhubung ke internet menggunakan data seluler perangkat Anda. Pada layar pengaturan, ketuk Jaringan Tambatan Bluetooth tethering lalu seret untuk mengaktifkannya. Nyalakan Bluetooth di kedua perangkat dan pasangkan kedua perangkat. • Pilihan ini menggunakan data seluler dan dapat dikenakan biaya penggunaan data, tergantung pada paket harga Anda.
  • Page 102 Jaringan seluler Anda dapat menyesuaikan pengaturan data seluler. Pada layar pengaturan, ketuk Jaringan Lainnya Jaringan seluler. Sesuaikan pengaturan berikut: • Mode jaringan: Memilih jenis jaringan. • Nama Titik Akses: Melihat atau mengubah titik akses untuk menggunakan layanan data seluler. Untuk mengubah titik akses, pilih pilihan dari daftar titik akses.
  • Page 103 Mengonfigurasi pengaturan VPN Ketuk VPN dari daftar VPN. Masukkan rincian akun pengguna VPN dan ketuk HUBUNGKAN. • Untuk menyimpan detail akun, pilih kotak centang Simpan informasi akun . Suara & Notifikasi Anda dapat menyesuaikan pengaturan suara, getaran, dan notifikasi. Pada layar pengaturan, ketuk Suara & Notifikasi dan sesuaikan pengaturan berikut: •...
  • Page 104 • Lainnya SIM1 pemberitahuan suara/SIM2 pemberitahuan suara: Pilih nada dering pemberitahuan. Atur musik yang disimpan di perangkat sebagai nada dering notifikasi. Lainnya Getarkan saat diketuk: Atur perangkat agar bergetar saat • Anda mengetuk item tertentu pada layar. • Lainnya Efek suara: Pilih efek suara untuk diputar ketika Anda mengetuk tombol nomor, memilih opsi, atau mengunci atau membuka kunci layar.
  • Page 105 • Otomatis: Atur perangkat sehingga kecerahan disesuaikan secara otomatis dengan intensitas cahaya sekitar. • Pandangan nyaman: Atur perangkat agar mengurangi jumlah cahaya biru di layar untuk mengurangi mata lelah. • Putar layar otomatis: Putar layar secara otomatis sesuai dengan orientasi perangkat. •...
  • Page 106 Bahasa: Memilih bahasa untuk diterapkan pada perangkat. • Papan tombol saat ini: Menampilkan jenis keyboard yang saat ini digunakan. Pilih keyboard yang digunakan ketika memasukkan teks. • Keyboard LG: Menyesuaikan pengaturan keyboard LG. • Pengetikan Google voice: Mengonfigurasi opsi pembacaan teks oleh Google. •...
  • Page 107 Sinkronisasi & akun Anda dapat menambahkan atau mengelola akun, termasuk akun Google. Anda juga dapat menyinkronkan aplikasi atau informasi pengguna tertentu secara otomatis. Pada layar pengaturan, ketuk Umum Sinkronisasi & akun. Sesuaikan pengaturan berikut: • Sinkronkan data secara otomatis: Menyinkronkan semua akun yang terdaftar secara otomatis.
  • Page 108 • Penglihatan Layar kontras tinggi: Mengubah warna latar menjadi hitam untuk layar kontras tinggi. • Penglihatan Pembalikan warna layar: Meningkatkan kontras warna tampilan bagi orang dengan penglihatan rendah. • Penglihatan Penyesuaian warna layar: Mengatur warna tampilan. Penglihatan Skala abu-abu: Mengalihkan layar menjadi mode •...
  • Page 109 • Motor & kognisi Sentuh dan tahan untuk panggilan: Menjawab atau menolak panggilan dengan menyentuh dan menahan tombol panggil, dan bukan menyeretnya. • Motor & kognisi Waktu layar habis: Mematikan layar secara otomatis saat perangkat tidak aktif selama waktu tertentu. •...
  • Page 110 Menggunakan tombol Volume Anda dapat menggunakan tombol volume untuk meluncurkan aplikasi langsung saat layar dimatikan atau dikunci. Pada layar pengaturan, ketuk Umum Tombol pintasan Buka Capture+/Kamera. Seret untuk mengaktifkannya. • Tekan tombol Volume Turun (-) dua kali untuk meluncurkan aplikasi Kamera saat layar dikunci atau dimatikan.
  • Page 111 • Pengetikan kata sandi terlihat: Menampilkan kata sandi ketika Anda mengetiknya. • Administrator perangkat: Mengizinkan hak untuk membatasi kontrol atau penggunaan aplikasi tertentu oleh perangkat. • Sumber tak dikenal: Mengizinkan instalasi aplikasi yang bukan diunduh dari Play Store. • Perlindungan kredensial: Melihat jenis penyimpanan tempat sertifikat keamanan akan disimpan.
  • Page 112 Tanggal & Waktu Anda dapat menyesuaikan pengaturan tanggal dan waktu untuk perangkat Anda. Pada layar pengaturan, ketuk Umum Tanggal & Waktu. Sesuaikan pengaturan. Penyimpanan Anda dapat melihat dan mengelola penyimpanan internal di perangkat atau ruang penyimpanan kartu memori. Pada layar pengaturan, ketuk Umum Penyimpanan. Sesuaikan pengaturan berikut: •...
  • Page 113 Atur ulang perangkat, bila perlu. Pada layar pengaturan, ketuk Umum Backup & reset. Sesuaikan pengaturan berikut: • LG Backup: Mencadangkan atau memulihkan daftar pengirim, pesan, gambar, tampilan depan, dan data lain yang disimpan di perangkat. Buka LG Backup untuk melihat detailnya.
  • Page 114 • Kembalikan otomatis: Memulihkan pengaturan cadangan dan data secara otomatis saat menginstal ulang aplikasi. • Pengaturan ulang jaringan: Mengatur ulang Wi-Fi, Bluetooth, dan pengaturan jaringan lain. • Reset data pabrik: Mengatur ulang semua pengaturan untuk perangkat dan menghapus data. • Mengatur ulang perangkat Anda akan menghapus semua data di dalamnya.
  • Page 115 Lampiran...
  • Page 116 Ikhtisar LG Bridge LG Bridge adalah aplikasi yang membantu Anda mengelola foto, musik, video, dan dokumen yang disimpan di smartphone LG Anda dari komputer dengan mudah. Anda dapat mencadangkan kontak, foto, dan lainnya ke komputer atau memperbarui perangkat lunak perangkat.
  • Page 117 Anda ke versi yang lebih baru dari Internet tanpa perlu mengunjungi pusat pelayanan. Fitur ini hanya akan tersedia jika dan ketika LG menyediakan versi firmware yang lebih baru untuk perangkat Anda. Karena pembaruan firmware ponsel memerlukan perhatian penuh...
  • Page 118 Anda dengan mudah ke versi yang lebih baru secara Nirkabel, tanpa perlu menyambungkan kabel USB. Fitur ini hanya akan tersedia jika dan ketika LG menyediakan versi firmware yang lebih baru untuk perangkat Anda. Untuk melakukan pembaruan perangkat lunak ponsel, ketuk Pengaturan Umum Tentang ponsel Umum Pusat Pembaruan Pembaruan Perangkat Lunak Periksa sekarang untuk pembaruan.
  • Page 119 Bab ini mencantumkan beberapa masalah yang mungkin Anda temui saat menggunakan ponsel. Beberapa masalah mengharuskan Anda menghubungi penyedia layanan, tetapi sebagian besarnya dapat diatasi sendiri dengan mudah. Kemungkinan Langkah perbaikan yang dapat Pesan penyebab diambil Tidak ada kartu SIM di Kesalahan kartu Pastikan kartu SIM dimasukkan dalam ponsel atau kartu...
  • Page 120 Periksa pengisi daya dan Masalah kontak sambungannya ke ponsel. Kesalahan saat mengisi daya Colokkan pengisi daya ke Tidak ada tegangan stopkontak lainnya. Pengisi daya rusak Ganti pengisi daya. Hanya gunakan aksesori LG Pengisi daya salah yang asli. Lampiran...
  • Page 121 Kemungkinan Langkah perbaikan yang dapat Pesan penyebab diambil Nomor tidak Fungsi nomor panggilan Periksa menu Pengaturan dan diizinkan. Tetap dinyalakan. matikan fungsi. Tidak dapat Hapus beberapa data, seperti menerima/ aplikasi atau pesan dari ponsel Memori penuh mengirimkan Anda untuk mengosongkan SMS &...
  • Page 122 Panduan Anti Pencurian Atur perangkat Anda untuk mencegah orang lain menggunakannya jika telah diatur ke pengaturan pabrik tanpa izin Anda. Misalnya, jika perangkat Anda hilang, dicuri, atau terhapus, hanya seseorang dengan akun Google dan informasi penguncian layar Anda yang dapat menggunakan perangkat.
  • Page 123 . Tawaran ini berlaku selama tiga (3) tahun dari tanggal di mana Anda membeli produk. Merek dagang • Hak Cipta© 2017 LG Electronics, Inc. Semua hak cipta dilindungi undang-undang. LG dan logo LG adalah merek dagang terdaftar dari LG Group dan entitas terkaitnya. •...
  • Page 124 PERNYATAAN KEPATUHAN Dengan ini, LG Electronics menyatakan bahwa produk LG-M400DK mematuhi ketentuan mendasar dan ketetapan terkait lainnya pada Directive 2014/53/EU. Salinan Pernyataan Kepatuhan dapat ditemukan di http://www.lg.com/global/declaration Lampiran...
  • Page 125 ENGLISH About this user guide Thank you for choosing this LG product. Please carefully read this user guide before using the device for the first time to ensure safe and proper use. • Always use genuine LG accessories. The supplied items are designed only for this device and may not be compatible with other devices.
  • Page 126 Instructional notices WARNING: Situations that could cause injury to the user and third parties. CAUTION: Situations that may cause minor injury or damage to the device. NOTE: Notices or additional information. About this user guide...
  • Page 127: Table Of Contents

    Table of contents Guidelines for safe and efficient use Custom-designed Basic Functions Features Product components and accessories Fingerprint recognition Parts overview Pen Pop Turning the power on or off quick share Installing the SIM card and QuickMemo+ battery Multi-tasking feature Inserting the memory card QSlide Removing the memory card...
  • Page 128 Messaging Display Camera General Gallery Music E-mail Calendar Calculator Clock Appendix Downloads File Manager LG Language Settings Voice Recorder LG Bridge FM Radio Phone software update Cell Broadcast Contacts Anti-Theft Guide Tasks More information LG Backup RemoteCall Service Chrome Google apps...
  • Page 129 The appearance and specifications of the device are subject to change without notice. • Do not use LG products for other purposes than those originally intended. Using non-certified apps or software may damage the device and this is not covered by warranty.
  • Page 130 Specific Absorption Rate, or SAR. Tests for SAR are conducted using standardised methods with the device transmitting at its highest certified power level in all used frequency bands. • While there may be differences between the SAR levels of various LG device models, they are all designed to meet the relevant guidelines for exposure to radio waves. •...
  • Page 131 Product care and maintenance • Always use genuine LG batteries, chargers and accessories approved for use with this particular device model. The use of any other types may invalidate any approval or warranty applying to the device and may be dangerous.
  • Page 132 • Do not expose the device to liquid or moisture. • Use accessories like earphones cautiously. Do not touch the antenna unnecessarily. • Do not use, touch or attempt to remove or fix broken, chipped or cracked glass. Damage to the glass display due to abuse or misuse is not covered under the warranty.
  • Page 133 Road safety Check the laws and regulations on the use of devices in the area when you drive. • Do not use a hand-held device while driving. • Give full attention to driving. • Pull off the road and park before making or answering a call if driving conditions so require.
  • Page 134 Glass Parts Some parts of your device are made of glass. This glass could break if your device is dropped on a hard surface or receives a substantial impact. If the glass breaks, do not touch or attempt to remove it. Stop using your device until the glass is replaced by an authorised service provider.
  • Page 135 You do not need to completely discharge the battery before recharging. Unlike other battery systems, there is no memory effect that could compromise the battery’ s performance. • Use only LG batteries and chargers. LG chargers are designed to maximise the battery life. • Do not disassemble or short-circuit the battery.
  • Page 136 Make sure to protect your personal information to prevent data leakage or misuse of sensitive information. • Always back up important data while using the device. LG is not responsible for any data loss. • Make sure to back up all data and reset the device when disposing of the device to prevent any misuse of sensitive information.
  • Page 137: Custom-Designed Features

    Custom-designed Features...
  • Page 138: Fingerprint Recognition

    Fingerprint recognition Fingerprint recognition overview You must register your fingerprint on your device first before using the fingerprint recognition function. You can use the fingerprint recognition function in the following cases: • To unlock the screen. • To view the locked content in the Gallery or QuickMemo+. • Confirm a purchase by signing in to an app or identifying yourself with your fingerprint.
  • Page 139 • Scan only one finger for each registration. Scanning more than one finger may affect fingerprint registration and recognition. • The device may generate static electricity if the surrounding air is dry. If the surrounding air is dry, avoid scanning fingerprints, or touch a metallic object such as coin or key before scanning fingerprints to remove static electricity.
  • Page 140 Follow the on-screen instructions. • Repeat scanning the fingerprint by moving your finger little by little until the fingerprint registers. When the fingerprint registration is done, tap OK. • Tap ADD MORE to register another fingerprint. If you register only one fingerprint and the corresponding finger is not in a good condition, the fingerprint recognition may not work well.
  • Page 141: Pen Pop

    Pen Pop The Pen Pop feature allows you to quickly and easily access options to create a memo. Pull the pen out and Pen Pop opens. Setting up Pen Pop Settings General Pen. Pen Pop options • : H ide/display the Pen Pop options. •...
  • Page 142: Quick Share

    quick share You can share a photo or video to the app you want immediately after taking it. , then take a photo or record a video. Tap the app icon that appears on the screen to share it using that app. You can also swipe the icon towards the opposite direction to see what other apps you can use to share your photos and videos. quick share icon •...
  • Page 143: Quickmemo

    QuickMemo+ QuickMemo+ overview You can make creative notes by using a variety of options on this advanced notepad feature, such as image management and screenshots, which are not supported by the conventional notepad. Creating a note QuickMemo+. to create a note. • : Save a note. • : Undo the last action. •...
  • Page 144 Writing notes on a screenshot While viewing the screen you want to capture, drag the status bar downwards and then tap • The screenshot appears as the notepad background theme. Memo tools appear at the top of the screen. Take notes as desired. • Write notes by hand on the photo. and save the notes to the location you want. •...
  • Page 145: Multi-Tasking Feature

    Multi-tasking feature Multi Window You can use two apps at the same time by separating the screen into the multiple windows. While using an app, touch and hold from the Home touch buttons, then select an app from the recently used apps list. • You can use two apps displayed on the main screen at the same time. • To stop the Multi Window feature, touch and hold . • You can use this feature in an app that supports the Multi Window feature. • The Multi Window feature is not supported by some apps, including downloaded apps. Custom-designed Features...
  • Page 146: Qslide

    Overview screen The Overview screen provides a preview of your recently used apps. To view the list of recently used apps, tap on the Home, then tap the displayed app. • Touch and hold an app and drag it to the top of the screen to start the app with the Multi Window. You can also tap at the top of each app.
  • Page 147: Basic Functions

    Basic Functions...
  • Page 148: Product Components And Accessories

    Always use genuine LG Electronics accessories. Using accessories made by other manufacturers may affect your device's call performance or cause malfunctions. This may not be covered by LG's repair service. • If any of these basic items are missing, contact the dealer from which you purchased your device.
  • Page 149: Parts Overview

    Parts overview Microphone Front camera lens LED indicator Earpiece Proximity/Ambient light sensor Touch screen Stereo headset jack Charger/USB cable port Stylus pen Rear camera lens Flash Volume keys (+/-) Power/Lock key, Fingerprint sensor Speaker Microphone Basic Functions...
  • Page 150 • Proximity/Ambient light sensor - Proximity sensor: During a call, the proximity sensor turns off the screen and disables touch functionality when the device is in close proximity to the human body. It turns the screen back on and enables touch functionality when the device is outside a specific range. - Ambient light sensor: The ambient light sensor analyses the ambient light intensity when the auto-brightness control mode is turned on.
  • Page 151: Turning The Power On Or Off

    Turning the power on or off Turning the power on When the power is turned off, press and hold the Power/Lock key. • When the device is turned on for the first time, initial configuration takes place. The first booting time for the smart phone may be longer than usual. Turning the power off Press and hold the Power/Lock key, then select Power off. Power control options Press and hold the Power/Lock key, then select an option. • Power off: Turn off the device. •...
  • Page 152: Installing The Sim Card And

    Installing the SIM card and battery Insert the SIM card provided by the device service provider, and the included battery. To remove the back cover, hold the device firmly in one hand. With your other hand, lift off the back cover with your thumbnail as shown in the figure. Slide the SIM card into the SIM card slot as shown in the figure. Make sure the gold contact area on the card is facing downward.
  • Page 153 Precautions when using the SIM card • Do not lose your SIM card. LG is not responsible for damage and other issues caused by loss or transfer of a SIM card. • Be careful not to damage the SIM card when you insert or remove it.
  • Page 154: Inserting The Memory Card

    Inserting the memory card Insert the memory card into your device. The device can support up to a 2 TB microSD card. Depending on the memory card manufacturer and type, some memory card may not be compatible with your device. Remove the back cover.
  • Page 155: Removing The Memory Card

    Do not remove the memory card while the device is transferring or accessing information. This may cause data to be lost or corrupted, or may damage the memory card or the device. LG is not responsible for losses that result from the abuse or improper use of memory cards, including the loss of data.
  • Page 156 • Make sure to use the USB cable provided; do not use third party USB cables or chargers with your device. The LG limited warranty does not cover the use of third party accessories. • Failure to follow the instructions in this guide and improper use may damage the device.
  • Page 157: Touch Screen

    Using the battery efficiently Battery lifespan may decrease if you keep many apps and functions running simultaneously and continuously. Cancel background operations to increase battery life. To minimise battery consumption, follow these tips: • Turn off the Bluetooth or Wi-Fi network function when not using ® them.
  • Page 158 Touching and holding Touch and hold for several seconds to display a menu with available options. Double-tapping Tap twice quickly to zoom in or out on a web page or map. Dragging Tap an item, such as an app or widget, then move your finger to another location in a controlled motion. You can use this gesture to move an item.
  • Page 159 Swiping Tap the screen with your finger and move it quickly without pausing. You can use this gesture to scroll through a list, a web page, photos, screens, and more. Pinching and spreading Pinch two fingers to zoom out such as on a photo or map. To zoom in, spread your fingers apart. •...
  • Page 160: Home Screen

    • A touch screen failure may occur if you use the device near a magnetic, metallic or conductive material. • If you use the device under bright lights, such as direct sunlight, the screen may not be visible, depending on your position. Use the device in a shady location or a location with an ambient light that is not too bright and bright enough to read books.
  • Page 161 Home screen layout You can view all apps and organise widgets and folders on the Home screen. Status bar Weather widget Google search widget Folder Page icon Quick access area Home touch buttons • The Home screen may vary, depending on the service provider or software version. • Status bar: View status icons, the time and the battery level. •...
  • Page 162 • Home touch buttons : Return to the previous screen. Close the keypad or pop-up windows. : Tap to go to the Home screen. To launch Google search, tap and hold. : Tap to view a list of recently used apps or run an app from the list.
  • Page 163 Status icons When there is a notification for an unread message, calendar event or alarm, the status bar displays the corresponding notification icon. Check your device’ s status by viewing notification icons displayed on the status bar. No signal Data is being transmitted over the network Alarm is set Vibrate mode is on Bluetooth is on Connected to a computer via USB Battery level...
  • Page 164 Notifications panel You can open the notifications panel by dragging the status bar downward on the main screen. • To open the quick access icons list, drag the notifications panel downwards or tap • To rearrange, add, or remove icons, tap EDIT. • If you touch and hold the icon, the settings screen for the corresponding function appears.
  • Page 165 Switching the screen orientation You can set the screen orientation to automatically switch, according to the device’ s physical orientation. On the notification panel, tap Rotation from the quick access icon list. You can also tap Settings Display and activate Auto-rotate screen. Editing the Home screen On the Home screen, touch and hold on an empty space, then select the desired action from below.
  • Page 166 • To view or reinstall the uninstalled apps, touch and hold on a blank area Uninstalled of the Home screen, then select Uninstalled apps. See apps for details. Viewing the background theme You can view only the background image by hiding the apps and widgets on the Home screen. Spread two fingers apart on the Home screen. •...
  • Page 167 Using folders from the Home screen Creating folders On the Home screen, touch and hold an app, then drag it over another app. • A new folder is created and the apps are added to the folder. Editing folders On the Home screen, tap a folder and do one of the following actions. •...
  • Page 168: Screen Lock

    Screen lock Screen lock overview Your device’ s screen turns off and locks itself if you press the Power/Lock key. This also happens after the device is left idle for a specified period of time. If you press the Power/Lock key when a screen lock is not set, the Home screen appears immediately. To ensure security and prevent unwanted access to your device, set a screen lock.
  • Page 169 Secure start-up settings When you select Knock Code, Pattern, PIN or Password as a screen lock method, you can configure your device to be locked whenever turning on the device in order to secure your data. • You cannot use all functions, except for emergency calls until you unlock the device. • If you forget your decryption password, you cannot restore encrypted data and personal information.
  • Page 170 KnockON You can turn the screen on or off by double-tapping the screen. • This option is available only on the Home screen provided by LG. It may not function properly on a custom launcher or on the Home screen installed by the user. • When tapping the screen, use your fingertip. Do not use a fingernail. • To use the KnockON feature, make sure that the proximity/light sensor is not blocked by a sticker or any other foreign substance.
  • Page 171: Memory Card Encryption

    Creating a Knock Code Settings Display Lock screen Select screen lock Knock Code. Tap the squares in a pattern of your choice to create a Knock Code and tap NEXT. Input the created Knock Code again for verification, then tap CONFIRM.
  • Page 172: Taking Screenshots

    • Encrypted files are accessible only from the device where the files were encrypted. • The encrypted memory card cannot be used on another LG device. To use the encrypted memory card on another mobile device, format the card. •...
  • Page 173: Entering Text

    Via Capture+ On the screen where you want to take a screenshot, drag the status bar downwards, then tap • When the screen is turned off or locked, you can access Capture+ by pressing the Volume Up (+) key twice. To use this feature, tap Settings General and turn on Shortcut keys. •...
  • Page 174 • This option is available only on the QWERTY keyboard. Suggesting words Smart keyboard automatically analyses your usage patterns to suggest frequently used words as you type. The longer you use your device, the more precise the suggestions are. Enter text, then tap a suggested word or gently drag the left or right side of the space bar upwards.
  • Page 175 Changing the QWERTY keyboard layout You can add, delete or rearrange keys on the bottom row of the keyboard. Settings General Language & keyboard LG Keyboard Keyboard height and layout QWERTY keyboard layout. You can also tap on the keyboard and tap Keyboard height and layout QWERTY keyboard layout. Tap a key on the bottom row, then drag it to another position.
  • Page 176 Selecting a landscape keyboard mode You can select a landscape keyboard mode from several choices. Settings General Language & keyboard LG Keyboard Keyboard height and layout Keyboard type in landscape. You can also tap on the keyboard and tap Keyboard height and layout Keyboard type in landscape. Select a keyboard mode. Splitting the keyboard You can split the keyboard in half and place each piece on either side of the screen when the screen is in landscape mode.
  • Page 177 One-handed operation mode You can move the keyboard to one side of the screen so that you can use the keyboard with one hand. Settings General Language & keyboard LG Keyboard Keyboard height and layout One-handed operation. You can also tap on the keyboard and tap Keyboard height and layout One-handed operation. Press the arrow displayed next to the keyboard to move the keyboard in the direction you want.
  • Page 178 Adding languages to the keyboard You can make additional languages available for keyboard input. Settings General Language & keyboard LG Keyboard Select languages. Select the languages you want to make available. Copy and Paste You can cut or copy text from an app, and then paste the text into the same app. Or, you can run other apps and paste the text into them.
  • Page 179: Do Not Disturb

    Clip Tray If you copy or cut an image or text, it is automatically saved to the clip tray and can be pasted to any space at any time. On the keyboard, touch and hold and select You can also touch and hold the text input window, then select CLIP TRAY. Select and paste an item from the clip tray. •...
  • Page 180: Content Sharing

    Content sharing Playing content from another device You can play photos, videos or songs saved on your device from a TV. Connect the TV and your device to the same Wi-Fi network. While viewing the items from the Gallery or Music app, tap Play on other device. Select the TV you want to connect to. • For use with Chromecast, Google Play services should be up to date. Viewing content from nearby devices You can view content from various devices, such as a computer, NAS or mobile device, by using the Gallery or Music apps.
  • Page 181 Sending files to a computer You can quickly send large files to your computer. Install LG Bridge on your computer. Start LG Bridge on the computer, then sign in using your LG account. Settings Networks Share & connect LG AirDrive, then sign in using your LG account. •...
  • Page 182: Useful Apps

    Useful Apps...
  • Page 183: Installing And Uninstalling Apps

    Installing and uninstalling apps Installing apps Access an app store to search and download apps. • You can use Play Store and the app store or the app store provided by your service provider. • Some app stores may require you to create an account and sign in. •...
  • Page 184: Uninstalled Apps

    Uninstalled apps You can view the uninstalled apps on the Home screen. You can also reinstall apps which were uninstalled within 24 hours from now. Uninstalled apps. Activate the desired function: • Reinstall: Reinstall the selected app. • : Remove the uninstalled apps permanently from the device. • Uninstalled apps are automatically removed from the device 24 hours after they were uninstalled.
  • Page 185 • To enter “+” when making an international call, touch and hold number 0. • Adding contacts for details on how to add phone numbers to the speed dial list. Making a call from the contact list Contacts. From the contact list, select a contact and tap Answering a call To answer a call, drag to the outside of the circle on the incoming call...
  • Page 186 Viewing missed calls If there is a missed call, the status bar at the top of the screen displays To view missed call details, drag the status bar downwards. You can also Call logs. Functions accessible during a call During a call, you can access a variety of functions by tapping on-screen buttons: •...
  • Page 187 • You may be charged a fee for each call. Consult with your service provider for more information. Viewing call records To view recent call records, tap Call logs. Then, you can use the following functions: • To view detailed call records, select a contact. To make a call to the selected contact, tap •...
  • Page 188: Messaging

    Messaging Sending a message You can create and send messages to your contacts using the Messaging app. • Sending messages abroad may incur additional charges. Consult with your service provider for more information. Specify a recipient and create a message. • To attach files, tap • To access optional menu items, tap . Tap Send to send the message.
  • Page 189: Camera

    Camera Starting the camera You can take a photo or record a video to cherish all of your memorable moments. • Before taking a photo or recording a video, wipe the camera lens with a soft cloth. • Be careful not to stain the camera lens with your fingers or other foreign substance. • If the battery level is lower than 5%, charge the battery before using the camera.
  • Page 190 Taking a photo Tap the subject to focus the camera on. to take a photo. • You can also press the Volume Down (-) or Volume Up (+) key to take a photo. • When the screen is turned off or locked, start the camera by pressing the Volume Down (-) key twice. To activate this function, tap Settings General Shortcut keys and turn on Open Capture+/ Camera.
  • Page 191 Select values for aspect ratio and size for taking Photo size photos. Select values for resolution and size for recording Video resolution videos. Obtain photos in vivid colors, and get compensated effects even when they are taken against the light. These functions are provided by the high dynamic range (HDR) technology equipped in the camera of the device.
  • Page 192 Panorama You can create a panoramic photo by moving the camera in one direction to photograph and stitch continuous shots of a wide view. On the auto mode screen, tap MODE and then slowly move the camera in one direction. • Move the device by following the direction of the arrow in the guideline.
  • Page 193 Other useful features in the Camera app Burst shot You can take continuous shots of photos to create moving pictures. On the camera screen, touch and hold • Continuous shots are taken at a fast speed while is held down. • Up to thirty (30) continuous photos can be taken. Simple view Simple view to hide menus on the camera screen.
  • Page 194 Zoom in or out You can use zoom in or out on the camera screen while taking a photo or recording a video. • On the camera screen, pinch or spread two fingers to zoom in or out, then use the displayed +/- slide bar. • The zoom feature is not available when using the front camera in selfie mode. Switching between cameras You can switch between the front and rear cameras to suit your environment.
  • Page 195 Selfie shot You can use the front camera to view your face on the screen and take selfies. Gesture shot You can take selfies by using gestures. Show your palm to the front camera and then clench your fist. You can also clench your fist and then open it towards the front camera. • In three seconds, a photo is taken. • To use this feature, switch to the front camera mode, then tap Selfie shot Gesture shot.
  • Page 196 Auto shot You can use the face detection feature to take selfies easily and conveniently. You can set the device so that, when you look at the screen, the front camera detects your face and takes a selfie automatically. • The white colored guide frame appears when the front camera detects your face. If the subject within the guide frame stops moving, the guide frame color turns blue, then the camera takes a photo.
  • Page 197 Gesture view After taking a selfie with the front camera, you can preview the selfie immediately by placing the screen close to your face. • Gesture view to enable the Gesture view feature. • Only one preview is available each time a photo is taken. •...
  • Page 198: Gallery

    Gallery Gallery overview You can view and manage photos and videos saved on your device. • Saved photos and videos are displayed by folder. Tap a folder and select a file. • View the selected file in full-screen mode. • While viewing a photo, swipe left or right to view the previous or next photo. • While viewing a video, swipe left or right to rewind or fast-forward the video. • Some file formats may not be supported, depending on the installed software.
  • Page 199 Editing photos While viewing a photo, tap . Use a variety of effects and tools to edit the photo. to apply changes. Tap SAVE to save changes. • The changes are overwritten to the original file. • To save the edited photo as another file, tap Save copy.
  • Page 200 Deleting files You can delete files by using one of the following options: • Touch and hold a file from the file list, then tap Delete. • from the file list and delete the desired files. • Deleted files are automatically moved to Trash and they can be restored to the Gallery within 7 days. •...
  • Page 201: Music

    Music You can play and manage songs or music albums. LG Music. Select a category. Select a music file. Switch to the playlist. Back to the previous screen. Search for music files. Add or delete favourites. Access additional options. Select a repeat mode. Play in random order. Set sound effects.
  • Page 202 E-mail E-mail overview You can register an email account to your device and then you can check and send emails from your device. • If you use mobile data, you may be charged for data usage depending on your pricing plan. Consult with your service provider for more information. Registering email accounts When you use the email app for the first time, register your email account. E-mail.
  • Page 203: Calendar

    Checking email and select a mail box. Select an email from the email list. • The email message appears. Sending email Enter the recipient’ s email address. Enter a subject and message. • To attach files, tap • To access optional menu items, tap . to send the email.
  • Page 204: Calculator

    Syncing events Calendars to sync, and select a calendar to sync. • When your events are saved from the device to your Google account, they are automatically synced with the Google calendar, too. Then, you can sync other devices with the Google calendar in order to make those devices have the same events that your device has and to manage your events on those devices.
  • Page 205: Clock

    Clock Alarm You can set an alarm to trigger it at a specified time. Clock Alarm. to add a new alarm. Configure the alarm settings and tap SAVE. • If you select a previously set alarm, you can edit the alarm. • To delete an alarm, tap at the top of the screen. You can also touch and hold the alarm. World clock You can view the current time in cities around the world.
  • Page 206: Downloads

    Tap Pause to suspend the stopwatch. • To resume the stopwatch, tap Resume. • To clear all the records and newly start the stopwatch, tap Reset. Downloads You can view, delete or share files downloaded via the Internet or apps. Tools Downloads. File Manager You can view and manage files saved on your device LG AirDrive. Tools File Manager. and select the desired storage location. Useful Apps...
  • Page 207: Voice Recorder

    Voice Recorder You can record and save your voice or others’ voices from important events. Recorded voice files can be played back or shared. Tools Voice Recorder. • To pause recording, tap • To save the location details of recording, tap Location. • To add an event, tap Event and add an event to the date you want. to end recording.
  • Page 208: Contacts

    Contacts Contacts overview You can save and manage contacts. LG Contacts. Adding contacts Adding new contacts On the contact list screen, tap Enter contact details and tap SAVE. Importing contacts You can import contacts from another storage device. On the contact list screen, tap Manage contacts Import. Select the source and target locations of the contact you want to import, and then tap OK.
  • Page 209 Contacts list Editing contacts On the contact list screen, select a contact. On the contact detail screen, tap and edit details. Tap SAVE to save changes. Deleting contacts You can delete contacts by using one of the following options: • On the contact list screen, touch and hold a contact you want to delete, then tap Delete contact.
  • Page 210: Tasks

    Google memo app data and apps downloaded from Play store are stored on the Drive app automatically. • Backup files are saved with the file extension *.lbf under the LG Backup folder on the memory card or internal storage. •...
  • Page 211: Remotecall Service

    RemoteCall Service Your device can be remotely diagnosed for resolving issues. First, make a phone call to an LG Customer Service Centre as follows: • To use this function, first you must agree to usage of the function. • If you use mobile data, you may be charged for data usage depending on your pricing plan.
  • Page 212 Docs Create documents or edit documents created online or from another device. Share and edit documents together with others. Drive Upload, save, open, share and organise files from your device. Files accessible from apps can be accessed from anywhere, including online and offline environments.
  • Page 213 Play Music Purchase music files from the Play Store. Play music files saved on your device. Sheets Create spreadsheets or edit spreadsheets created online or from another device. Share and edit spreadsheets together with others. Slides Create presentation material or edit presentation material created online or from another device.
  • Page 214: Phone Settings

    Phone Settings...
  • Page 215: Settings

    Settings You can customise the device settings in accordance with your preferences. Settings. • and enter a keyword in the search box to access a setting item. • to change the view mode. This user guide assumes that you are using the Tab view. Networks Dual SIM card You can configure Dual SIM settings. On the settings screen, tap Networks Dual SIM card.
  • Page 216 Wi-Fi You can connect to nearby devices over a Wi-Fi network. Connecting to a Wi-Fi network On the settings screen, tap Networks Wi-Fi. Drag to activate it. • Available Wi-Fi networks appear automatically. Select a network. • You may need to enter the network’ s Wi-Fi password. • The device skips this process for previously accessed Wi-Fi networks. If you do not want to automatically connect to a certain Wi-Fi network, touch and hold the network and then tap Forget network.
  • Page 217 • The battery may drain faster when using Wi-Fi Direct. Bluetooth You can connect your device to nearby devices that support Bluetooth to exchange data with them. Connect your device to a Bluetooth headset and a keyboard. This makes it easier to control the device. Pairing with another device On the settings screen, tap Networks Bluetooth. Drag to activate it. •...
  • Page 218 Mobile data You can turn on or off mobile data. You can also manage mobile data usage. Turning on mobile data On the settings screen, tap Networks Mobile data. Drag to activate it. Customising mobile data settings On the settings screen, tap Networks Mobile data. Customise the following settings: Mobile data: Set to use data connections on mobile networks. •...
  • Page 219 Customise the following settings: • Content sharing: Share content on your device with nearby devices. • LG Stylus 3: Set your device’ s name. • Content to share: Select the type of media content to share with other devices. • Allowed devices: View a list of devices permitted to access content on your device.
  • Page 220 On the settings screen, tap Networks Share & connect LG AirDrive. Use a single LG account to sign in to LG Bridge on the computer and LG AirDrive on the device. LG Bridge software can be downloaded from www.lg.com .
  • Page 221 This option uses mobile data and may incur data usage fees, depending on your pricing plan. Consult with your service provider for more information. • When connecting to a computer, download the USB driver from www.lg.com and install it on the computer. • You cannot send or receive files between your device and a computer while USB tethering is turned on. Turn off USB tethering to send or receive files.
  • Page 222 • This option uses mobile data and may incur data usage fees, depending on your pricing plan. Consult with your service provider for more information. • More information is available at this web site: http://www.android.com/tether#wifi Bluetooth tethering A Bluetooth-connected device can connect to the internet by using your device’...
  • Page 223 Mobile networks You can customise mobile data settings. On the settings screen, tap Networks More Mobile networks. Customise the following settings: • Network mode: Select a network type. • Access Point Names: View or change the access point for using mobile data services. To change the access point, select a choice from the access point list.
  • Page 224: Sound & Notification

    Configuring VPN settings Tap a VPN from the VPNS list. Enter the VPN user account details and tap CONNECT. • To save the account details, select the Save account information checkbox. Sound & notification You can customise sound, vibrate and notification settings. On the settings screen, tap Sound & notification and customise the following settings: •...
  • Page 225: Display

    • More SIM1 notification sound/SIM2 notification sound: Select a notification ringtone. Set music saved on the device as a notification ringtone. More Vibrate on tap: Set the device to vibrate when you tap certain • items on the screen. • More Sound effects: Select a sound effect to play when you tap the dial pad, select an option, or lock or unlock the screen.
  • Page 226: General

    Customise the following settings: • Language: Select a language to apply for the device. • Current keyboard: View the keyboard currently in use. Select a keyboard to use when entering text. • LG Keyboard: Customise the LG keyboard settings. Phone Settings...
  • Page 227 • Google voice typing: Configure the options for text dictation by Google. • Text-to-speech output: Configure the settings for text-to-speech output. • Pointer speed: Adjust the pointer speed of a mouse or trackpad. • Reverse buttons: Reverse the right mouse button to perform primary direct-manipulation actions.
  • Page 228 Accessibility You can manage accessibility plug-ins installed on your device. On the settings screen, tap General Accessibility. Customise the following settings: • Vision TalkBack: Set the device to notify screen status or actions via voice. • Vision Message/call voice notifications: Set the device to read the caller information or message content via voice. •...
  • Page 229 • Hearing Turn off all sounds: Mute all sounds and lower volume on the receiver. • Hearing Audio type: Select the audio type. • Hearing Sound balance: Adjust the audio output balance. Use the slide bar to change the balance. •...
  • Page 230 Shortcut keys Using the Power key You can use the power key to take a screenshot or a photo. On the settings screen, tap General Shortcut keys. Customise the following settings: • Take a selfie in Camera: Tap the Power key to take a selfie. • Your finger must remain on the Power key until the photo is taken. • This feature is only available in the front camera. •...
  • Page 231 Fingerprints & security On the settings screen, tap General Fingerprints & security. Customise the following settings: • Fingerprints: Use your fingerprint to unlock the screen or content. Fingerprint recognition overview for details. • Content lock: Set the method to lock files in Gallery or QuickMemo+.
  • Page 232 Use the Pen settings to configure option when the pen is removed. Pen Pop for details. On the settings screen, tap General Pen. • Open when pen is removed: Select a feature that will automatically start when the pen is removed from the device. •...
  • Page 233 Battery & power saving You can view the current battery information or turn on power-saving mode. On the settings screen, tap General Battery & power saving. Customise the following settings: • Battery usage: View the battery usage details. To view more details, select a specific item. • Battery percentage on status bar: Display the remaining battery level as a percentage on the status bar.
  • Page 234 Reset the device, if necessary. On the settings screen, tap General Backup & reset. Customise the following settings: • LG Backup: Back up or restore the blocked sender list, messages, images, home screens and other data saved on the device. LG Backup for details.
  • Page 235: Appendix

    Appendix...
  • Page 236: Lg Language Settings

    LG Bridge LG Bridge overview LG Bridge is an app that helps you manage the photos, music, videos and documents saved on your LG smartphone from your computer conveniently. You can back up contacts, photos and more to the computer or update the device software.
  • Page 237: Phone Software Update

    This feature allows you to conveniently update the firmware on your phone to a newer version from the Internet without needing to visit a service centre. This feature will only be available if and when LG makes a newer firmware version available for your device.
  • Page 238 This feature allows you to conveniently update your phone’ s software to a newer version via OTA, without connecting a USB cable. This feature will only be available if and when LG makes a newer firmware version available for your device.
  • Page 239: Faq

    This chapter lists some problems you might encounter when using your phone. Some problems require you to call your service provider, but most are easy to fix yourself. Message Possible causes Possible corrective measures There is no SIM card in Make sure the SIM card is SIM card error the phone or it is inserted...
  • Page 240 Charging error Plug the charger into a different No voltage outlet. Charger defective Replace the charger. Wrong charger Use only original LG accessories. Number not The Fixed dialling number Check the Settings menu and allowed function is on. turn the function off.
  • Page 241 Message Possible causes Possible corrective measures Files do not Check the supported file Unsupported file format open formats. If you use a protection tape The screen or case, make sure it has not does not turn covered the area around the Proximity sensor problem on when I proximity sensor.
  • Page 242: Anti-Theft Guide

    Anti-Theft Guide Set up your device to prevent other people from using it if it’ s been reset to factory settings without your permission. For example, if your device is lost, stolen, or wiped, only someone with your Google account or screen lock information can use the device.
  • Page 243: More Information

    In addition to the source code, all referred license terms, warranty disclaimers and copyright notices are available for download. LG Electronics will also provide open source code to you on CD-ROM for a charge covering the cost of performing such distribution (such as the cost of media, shipping, and handling) upon email request to opensource@lge.com .
  • Page 244 Nomor pendaftaran petunjuk penggunaan (manual) dan kartu jaminan / garansi dalam bahasa Indonesia bagi produk elektronika...
  • Page 245 5. Simpanlah baik - baik kartu garansi ini, bawalah dan tunjukan kartu garansi ini bila anda ingin mengajukan permintaan perbaikan di semua jaringan service PT. LG Electronics Service Indonesia: * Perbaikan set dapat menggunakan komponen baru atau komponen rekondisi sesuai standar pabrik “WASPADAI AKSESORIS TIDAK ORISINIL/TIDAK DILENGKAPI...
  • Page 246 Pastikan dokumen ini diisi dengan lengkap pada saat pembelian dan kirimkan SEGERA ke PT. LG Electronics Service Indonesia dengan amplop yang tersedia Nama :..................... No. Handphone :..................... E-mail :..................... Alamat :..................... Kota :......Kode Pos:..... Telepon:....Umur : ❏ < 17 tahun ❏...
  • Page 247 Pastikan dokumen ini diisi dengan lengkap pada saat pembelian dan kirimkan SEGERA ke PT. LG Electronics Service Indonesia dengan amplop yang tersedia Nama :..................... No. Handphone :..................... E-mail :..................... Alamat :..................... Kota :......Kode Pos:..... Telepon:....Umur : ❏ < 17 tahun ❏...
  • Page 248 Communication Division NO.: KARTU GARANSI Hologram: MODEL NO.IMEI / ESN NAMA DEALER NAMA PELANGGAN NO.TELP GENGGAM TANGGAL PEMBELIAN Program Khusus Stempel Dealer Lembar Penjaga Toko •...
  • Page 249 Communication Division NO.: KARTU GARANSI Hologram: MODEL NO.IMEI / ESN NAMA DEALER NAMA PELANGGAN NO.TELP GENGGAM TANGGAL PEMBELIAN Program Khusus Stempel Dealer Lembar Toko •...
  • Page 250 Diproduksi di PT. Adi Reka Mandiri JI Panglima Polim Raya No.69 Gedung Telesindo Tower Lt.3 Jakarta 12160 Jl. Gajahmada No.27 A Krukut, Tamansari Jakarta Barat DKI Jakarta, Indonesia untuk PT. LG Electronics Indonesia Program Khusus Stempel Dealer Lembar Konsumen •...
  • Page 251 AMBON KENDARI Jl Wolter Mongisidi Depan Kantor Jl. MT Haryono No.136 Statistik Passo LAMPUNG BALIKPAPAN Jl. Cut Nyak Dien No. 64A-B Jl. Jend. Sudirman, Ruko Bandar, LOMBOK Blok B, No. 9 / 27 JI Sriwijaya No.72 BANDA ACEH MALANG DR. Muhammad Hasan, Gampong Jl.

Table of Contents