Download Print this page

Menggunakan Wi-Fi Protected Setup; Aktivitas Lampu Wi-Fi Protected Setup; Menghubungkan Range Extender Ke Titik Akses Atau Router Yang Ada - Linksys RE6500 User Manual

Ac1200 max wi-fi range extender
Hide thumbs Also See for RE6500:

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1

Menggunakan Wi-Fi Protected Setup™

Wi-Fi Protected Setup memudahkan Anda dalam menghubungkan extender ke jaringan,
serta menghubungkan perangkat lain ke jaringan melalui range extender.

Aktivitas lampu Wi-Fi Protected Setup

Menghubungkan range extender ke titik akses atau router
yang ada
Jika titik akses atau router Anda mendukung, Anda dapat menggunakan Wi-Fi
Protected Setup untuk menghubungkan range extender ke titik akses atau router.
Masuklah ke antarmuka pengaturan lalu klik WPS pada bilah navigasi kiri. Pilih metode
pengaturan di bawah ini untuk menghubungkan extender. Anda harus melakukan
metode ini dua kali untuk menyambungkan ke frekuensi 2,4 GHz dan frekuensi 5 GHz
pada jaringan Anda. Secara default yang pertama disambungkan adalah frekuensi
2,4 GHz.
Catatan—Jika titik akses atau router Anda tidak mendukung Wi-Fi Protected Setup, catat
pengaturan nirkabelnya lalu konfigurasikan extender secara manual.
Lampu WPS
Deskripsi
Berkedip perlahan
Sambungan WPS sedang
(hingga dua menit)
berlangsung.
Menyala
Sambungan WPS berhasil.
(10 detik)
13

Hide quick links:

Advertisement

loading