Bab 3 Fitur Menu; Mengubah Pengaturan Ponsel Anda; Mengubah Sambutan; Menyesuaikan Volume Dering, Keypad Dan Speaker Telinga - LG -IP3100 User Manual

Lg cell phone user manual
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Bab 3 Fitur Menu

Mengubah Pengaturan Ponsel Anda

Mengubah Sambutan

1. Dari menu utama, sorot Pengaturan dan tekan
2. Sorot Tampilan dan tekan
3. Sorot Sambutan dan tekan
4. Sorot Rubah dan tekan
5. Masukkan nama baru dan tekan
Menyesuaikan Volume Dering, Keypad dan
Speaker Telinga.
1. Dari menu utama, sorot Pengaturan dan tekan
2. Sorot Suara dan tekan
3. Sorot Volume suara dan tekan
4. Sorot Dering, Keypad, Speaker Telinga atau
Aktif/Non-Aktif dan tekan
5. Sorot pengaturan volume dan tekan

Menyesuaikan Volume Selama Percakapan

Tekan tombol volume di samping ponsel selama per-
cakapan berlangsung.
24
LG-IP3100
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.

Fitur Buku Telepon

Anda dapat menyimpan hingga 200 entri dalam buku
telepon Anda dengan fasilitas akses cepat ke nomor
telepon yang sering Anda hubungi.

Memori Buku Telepon Personal

Ponsel memiliki 200 lokasi memori buku telepon per-
sonal di mana Anda dapat menyimpan hingga 5 nomor
telepon dengan kapasitas 32 digit untuk setiap nomor
telepon.
Menyimpan Nomor dalam Buku Telepon Personal
Lokasi memori 1 sampai 99 harus digunakan untuk
panggilan sekali tekan untuk nomor telepon yang sering
Anda hubungi.
1. Masukkan nomor telepon yang ingin Anda simpan
(hingga 32 digit).
2. Sorot Simpan dan tekan
3. Pilih tipe label yang anda inginkan, seperti Rumah,
Rumah 2, Kantor, Kantor2, Mobile , Mobile2,
Pager, Data, Faks, Faks2 dengan menggunakan
dan tekan
.
4. Masukkan nama untuk entri atau sorot entri yang
telah ada dan tekan
.
5. Tekan
untuk menyimpan entri pada lokasi mem-
ori pertama.
LG-IP3100
.
25

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents