Mengaktifkan Ritme Lampu - Motorola E398 Let's Get Started

Motorola cell phone user manual
Hide thumbs Also See for E398:
Table of Contents

Advertisement

Pengaturan ini tidak mempengaruhi mode getar pada
permainan.
Catatan: Anda mungkin merasakan ponsel sedikit
bergetar saat Anda mengguncang atau memindahkannya.
Ini merupakan pergerakan normal dari unit getar, dan tidak
mempengaruhi performa atau ketahanan ponsel.

Mengaktifkan Ritme Lampu

Lampu ritme menjadikan layar dan tombol pada ponsel
dapat menyala secara sinkron dengan musik atau suara di
sekitar Anda.
Buka Fitur
Anda dapat mengatur pilihan-pilihan berikut:
Pilihan
Pola
Waktu
Sensitivitas
M > Aturan Telepon >
Keterangan
Pilih pola lampu untuk mengaktifkan
lampu ritme, atau menjadikannya Tidak
Aktif.
Tentukan lamanya penyalaan lampu
ritme dalam menit (sampai sekitar 10
menit).
Atur volume suara musik yang
diinginkan sebelum lampu ritme
merespon. Nilai volume berkisar dari 1
(kurang sensitif) sampai 7 (sangat
sensitif).
Personalisasi > Lampu Ritme
67

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents