Philips BT7085 User Manual page 38

Hide thumbs Also See for BT7085:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
INDONESIA
38
Pemangkasan menggunakan kabel
Bila baterai isi-ulang hampir habis, Anda juga dapat menjalankan alat
menggunakan listrik.
Untuk menggunakan alat yang terhubung ke listrik:
1
Matikan alat dan hubungkan ke listrik.
2
Tunggu beberapa detik kemudian hidupkan alat.
Catatan: Jika baterai benar-benar habis, tunggu beberapa menit sebelum
menghidupkan alat.
Menggunakan alat
Indikasi layar (BT7085/QT4070 saja)
Layar akan diaktifkan bila Anda menekan tombol on/off dan bila Anda
memutar cincin pengatur.
-
Selama pemangkasan, layar akan menampilkan informasi berikut:
'-' bila tidak ada sisir yang terpasang pada alat.
,
Panjang rambut yang dipilih (yaitu panjang rambut yang tersisa setelah
,
dipangkas) dalam ukuran milimeter.
Tingkat pengisian yang tersisa.
,
Indikator travel lock jika alat terkunci (lihat bagian 'Travel lock' dalam
,
bab ini).
'E' jika unit pemotong tersumbat.
,
Memangkas cambang
Selalu sisir jenggot atau kumis dengan sisir halus sebelum Anda mulai
memangkas.
Memangkas dengan sisir pemangkas
Setelan panjang rambut ditandai dengan ukuran milimeter pada layar alat.
Setelan ini menunjukkan panjang rambut yang tersisa setelah pemotongan.
Sisir pemangkas memotong rambut hingga sepanjang 1-18 mm.
Jika Anda memangkas untuk pertama kali, mulailah dengan setelan panjang
rambut maksimum (18 mm).
1
Pasang sisir pemangkas pada alat.
2
Putar cincin pengatur (Kunci Zoom Akurat`) ke setelan panjang
rambut yang diinginkan.
Layar akan menampilkan panjang rambut yang dipilih.
,

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Qt4070Qt4 0 50

Table of Contents